Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

SELASA 7 JUNI, Pasar Obligasi Soroti Berita Ini

Samuel Sekuritas Indonesia mengemukakan dalam perdagangan hari ini, Selasa (7/6/2016), pasar obligasi menyoroti sejumlah berita dari dalam dan luar negeri.
Dalam pidatonya Janet Yellen masih optimistis terhadap perkonomian AS tetapi tidak lagi menyebutkan FFR target akan naik dalam beberapa bulan ke depan/Reuters-Jonathan Ernst
Dalam pidatonya Janet Yellen masih optimistis terhadap perkonomian AS tetapi tidak lagi menyebutkan FFR target akan naik dalam beberapa bulan ke depan/Reuters-Jonathan Ernst

Bisnis.com, JAKARTA— Samuel Sekuritas Indonesia mengemukakan dalam perdagangan hari ini, Selasa (7/6/2016), pasar obligasi menyoroti sejumlah berita dari dalam dan luar negeri.

Ekonom Samuel Sekuritas Indonesia Rangga Cipta dalam risetnya yang diterima hari ini, Selasa (7/6/2016) mengatakan berita yang disorot pasar obligasi adalah:

Berita Obligasi Global

  • Dalam pidatonya Janet Yellen masih optimistis terhadap perkonomian AS tetapi tidak lagi menyebutkan FFR target akan naik dalam beberapa bulan ke depan, seperti pada pidato akhir Mei 2016.(Reuters)

Berita Obligasi Domestik

  • PT Medco Energi Internasional Tbk. menawarkan obligasi berbunga tetap dengan target dana yang dihimpun maksimal Rp5 triliun. (Antara)
  • Obligasi PT Surya Artha Nusantara Finance senilai Rp1,65 triliun akan diterbitkan pekan ini, pada Kamis, 9 Juni 2016. (Bisnis Indonesia)
  • PT BCA Finance siap menerbitkan obligasi dengan total emisi Rp1,25 triliun yang merupakan bagian dari obligasi berkelanjutan II BCA Finance. (Bisnis Indonesia)
  • PT Pegadaian dan PT Sarana Multigriya Finansial, mengklaim siap melunasi surat utang jatuh tempo. Surat utang berbentuk obligasi milik Pegadaian jatuh tempo pada 9 Juli 2016. Sementara, tenggat waktu obligasi milik SMF jatuh pada 17 Juli 2016. (CNN Indonesia)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Penulis : Riendy Astria

Topik

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper