Cari berita
Bisnis.com

Konten Premium

Bisnis Plus bisnismuda Koran Bisnis Indonesia tokotbisnis Epaper Bisnis Indonesia Konten Interaktif Bisnis Indonesia Group Bisnis Grafik bisnis tv

INVESTA SARAN MANDIRI: Berpeluang Konsolidasi, 4 Saham Ini Direkomendasikan

PT Investa Saran Mandiri memprediksi indeks harga saham gabungan (IHSG) berpeluang konsolidasi pada perdagangan Senin (25/7/2016).
Riendy Astria
Riendy Astria - Bisnis.com 25 Juli 2016  |  08:19 WIB
INVESTA SARAN MANDIRI: Berpeluang Konsolidasi, 4 Saham Ini Direkomendasikan
IHSG

Bisnis.com, JAKARTA— PT Investa Saran Mandiri memprediksi indeks harga saham gabungan (IHSG) berpeluang konsolidasi pada perdagangan Senin (25/7/2016).

Direktur Investa Saran Mandiri Hans Kwee mengatakan pada perdagangan akhir pekan lalu IHSG melemah 19 poin membentuk candle dengan body turun kecil dan shadow di bawah indikasi perlawanan atas tekanan turun.

“IHSG berpeluang konsolidasi dengan support di level 5.180 sampai 5.124 dan resistance di level 5.215 sampai 5.268,” katanya dalam riset, Senin (23/7/2016).

Berikut rekomendasi saham hari ini:

Kode

Rekomendasi

Harga (Rp)

ASII

SELL

7450 - 7300

PTPP

SELL

4150 - 3970

PWON

BUY

620 - 640

SMGR

SELL

9650 - 9300

Sumber: Investa Saran Mandiri

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Simak berita lainnya seputar topik artikel ini, di sini :

IHSG prediksi saham
Editor : Gita Arwana Cakti

Artikel Terkait



Berita Terkini

back to top To top