Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Ini 10 Saham Paling Untung Hari Ini, 29 April

Berdasarkan data Bursa Efek Indonesia (BEI), saham bersandi MTPS tersebut memimpin penguatan saham (top gainers) setelah ditutup melojnjak 25 persen ke level Rp1.375 per lembar saham, sekaligus menyentuh batas penghentian perdagangan otomatis (auto reject).
Karyawan melintas di dekat papan elektronik yang menampilkan pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Senin (18/2/2019)./Bisnis-Abdullah Azzam
Karyawan melintas di dekat papan elektronik yang menampilkan pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Senin (18/2/2019)./Bisnis-Abdullah Azzam

Bisnis.com, JAKARTA – Saham PT Meta Epsi Tbk. membukukan kenaikan harga terbesar pada perdagangan hari ini, Senin (29/4/2019).

Berdasarkan data Bursa Efek Indonesia (BEI), saham bersandi MTPS tersebut memimpin penguatan saham (top gainers) setelah ditutup melojnjak 25 persen ke level Rp1.375 per lembar saham, sekaligus menyentuh batas penghentian perdagangan otomatis (auto reject).

Mengekor penguatan MTPS adalah saham PT Trimuda Nuansa Citra Tbk. (TNCA) yang menguat 21,48 persen dan ditutup di level Rp328 per lembar saham.

Sementara itu, Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup menguat 0,39 persen atau 24,81 poin di level 6.425,89 dari level penutupan perdagangan sebelumnya.

Adapun pada perdagangan Jumat (26/4), IHSG ditutup menguat 0,44 persen atau 28,29 poin di level 6.401,08.

Sebelum berbalik ke zona hijau, indeks sempat dibuka melemah 0,2 persen atau 12,70 poin ke di posisi 6.388,38. Sepanjang perdagangan hari ini, IHSG bergerak di level 6.376,70 – 6.428,34.

Tujuh dari sembilan sektor berakhir di wilayah positif, dipimpin sektor konsumer yang menguat 0,87 persen, disusul sektor properti yang menguat 0,82 persen. Adapun sektor aneka industri dasn industri dasar melemah masing-masing 0,55 persen dan 0,17 persen.

Dari 632 saham yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI), sebanyak 227 saham menguat, 179 saham melemah, dan 226 saham stagnan.

Berikut adalah perincian 10 saham dengan kenaikan harga terbesar atau Top Gainers hari ini:

Saham

Harga Hari Sebelumnya (Rp)

Harga Hari Ini (Rp)

Perubahan (persen)

MTPS

 1.100

 1.375

25,00

TNCA

 270

 328

21,48

ABDA

 5.750

 6.900

20,00

PGLI

 318

 376

18,24

GOLD

 390

 460

17,95

ERTX

 120

 140

16,67

AHAP

 61

 68

11,48

MTDL

 975

 1.080

10,77

BACA

 280

 310

10,71

MYTX

 76

 84

10,53

Sumber: Bursa Efek Indonesia

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Topik

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper