Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

BURSA PEKAN DEPAN: KGI Sekuritas Rekomendasikan ASII dan TLKM

Investor bisa memanfaatkan kembalinya modal asing ke bursa saham Jakarta untuk mengakumulasi saham memanfaatkan koreksi sebulan terakhir
./.
./.

Bisnis.comJAKARTA — KGI Sekuritas merekomendasikan saham PT Astra International Tbk dan PT Telekomunikasi Indonesia (Persero) Tbk pada perdagangan pekan depan.

Periset Senior KGI Sekuritas Indonesia, Yuganur Wijanarko, memperkirakan laju penguatan IHSG akan berlanjut hingga pekan depan.

Investor bisa memanfaatkan kembalinya modal asing ke bursa saham Jakarta untuk mengakumulasi saham memanfaatkan koreksi sebulan terakhir.

Yuganur merekomendasikan pembelian saham PT Astra International Tbk (ASII) dan PT Telekomunikasi (Persero) Tbk (TLKM). Target harga ASII ada pada kisaran Rp7.950—Rp8.050 dengan pintu masuk di level Rp7.675 dan Rp7.575. Titik cut loss ASII berada di level Rp7.475.

Titik masuk pembelian TLKM ada di level Rp3.840 dan Rp.3.790 dengan target harga Rp4.050—Rp4.150 Investor disarankan melepas TLKM jika harag saham menyentuh Rp3.690.

 

Berikut adalah beberapa saham pilihan KGI Sekuritas.

1. Astra International (ASII) (BUY) (Trading target: Rp.7.950-8.050)

Entry buy (1) Rp.7.675, Entry buy (2) Rp.7.575, Cut loss point: Rp.7.475

2. Telekomunikasi (TLKM) (BUY) (Trading target: Rp.4.050-4.150)

Entry (1) Rp.3.840, Entry (2) Rp.3.790, Cut-loss point: Rp.3.690

3. Bumi Serpong Damai (BSDE) (BUY) (Trading target Rp.1.900)

Entry: (1) Rp.1.725, Entry (2) Rp.1.675, Cut loss point Rp.1.625

4. Bank Jatim (BJTM) (BUY): (Trading target Rp.550-600)

Entry: (1) Rp.515, Entry (2) Rp.495, Cut loss point Rp.487

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Topik

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper