Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

INDOMITRA SECURITIES: Terus Menguat, Investor Agar Waspadai Kemungkinan Profit Taking

Indeks harga saham gabungan pagi ini masih terus bergerak menguat. Indomitra Securities menyarankan agar investor tetap mewaspadai aksi profit taking sebelum meningkatnya tekanan jelang rapat the Fed.
IHSG/JIBI-Abdullah Azzam
IHSG/JIBI-Abdullah Azzam

Bisnis.com, JAKARTA— Indeks harga saham gabungan pagi ini masih terus bergerak menguat. Indomitra Securities menyarankan agar investor tetap mewaspadai aksi profit taking sebelum meningkatnya tekanan jelang rapat the Fed.

IHSg bergerak menguat 17,22 poin atau 0,33% pada perdagangan pukul 09.55 WIB pagi ini. Maximilianus Nico Demus. L, Head of Fixed Income Division PT Indomitra Securities mengatakan penguatan IHSG hari ini seiring dengan BPS yang merilis neraca perdagangan, dimana Indonesia mengalami surplus US$293,6 juta pada Agustus 2016.

Ini menunjukan kondisi makro ekonomi menjanjikan, meskipun surplus tersebut didorong oleh naiknya harga komoditas pada Agustus.

“Waspadai kenaikan yang terjadi hari ini, bisa saja para pelaku pasar dan investor akan melakukan aksi profit taking sebelum meningkatnya tekanan menjelang FOMC meeting,” katanya dalam riset.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Penulis : Riendy Astria

Topik

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper