Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

SINARMAS SEKURITAS: IHSG Mixed Cenderung Melemah, Ekspetasi the Fed Jadi Ganjalan

Sinarmas Sekuritas memprediksi indeks harga saham gabungan (IHSG) bergerak mixed cenderung melemah pada perdagangan Rabu (24/8/2016).
IHSG/JIBI-Abdullah Azzam
IHSG/JIBI-Abdullah Azzam

Bisnis.com, JAKARTA—Sinarmas Sekuritas memprediksi indeks harga saham gabungan (IHSG) bergerak mixed cenderung melemah pada perdagangan Rabu (24/8/2016).

Riset Sinarmas Sekuritas memaparkan saat ini pasar global mulai pulih walaupun ekpektasi the Fed akan menaikkan suku bunga lebih awal masih menjadi ganjalan. Adapun, rupiah masih terkoreksi seiring dengan berlanjutnya penguatan dolar AS.

Pergerakkan IHSG ke depan akan ditentukan oleh pencapaian uang tebusan Tax amnesty mendekati akhir September.

“IHSG diperkirakan akan bergerak mixed dengan kecenderungan melemah.Secara teknikal indeks diprediksi bergerak di kisaran 5.314-5.453,” katanya dalam riset.

Sementara itu, top buy hari ini a.l ICBP, TLKM, BBTN, dan JPFA.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Penulis : Riendy Astria

Topik

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper