Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Bursa AS Rebound Seiring Optimisme Pertumbuhan Domestik

Bursa AS menguat, setelah dilanda tekanan jual selama dua hari berturut-turut.
Bursa AS rebound, Ilustrasi/Bloomberg
Bursa AS rebound, Ilustrasi/Bloomberg

Bisnis.com, JAKARTA— Bursa AS menguat, setelah dilanda tekanan jual selama dua hari berturut-turut.

Hal itu terjadi seiring investor optimistis terhadap perkiraan pertumbuhan domestik ditengah pernyataaan The Federal Reserve.

Indeks Standard & Poor’s 500 ditutup menguat 0,5% ke level 1.966,97. Adapun Dow Jones Industrial Average naik 125,61 poin atau 0,8% ke level 16.510,19.

“Pernyataan The Fed pekan lalu memicu tekanan aksi jual, dalam beberapa kasus hal itu membawa kebingungan bagi investor,” ujar Richard Sichel, Chief Investment Officer Philadelphia Trust Co, seperti dikutip Bloomberg, Selasa (22/9/2015).

Saham Microsoft Corp dan Apple Inc menguat 1,4%, saham E*Trade Financial Corp dan Allstate Corp naik lebih dari 1,7%. Sementara itu saham Merck & Co turun 2,2%.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Sumber : Bloomberg

Topik

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper