Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Investor Tunggu Pertemuan Parlemen, Shanghai Composite Ditutup Melemah

Indeks Shanghai Composite ditutup melemah 0,4% ke posisi 3.218,31 poin, sedangkan indeks CSI300 blue-chip turun 0,2% ke 3.427,86 poin,
Bursa China/ smh.com.au
Bursa China/ smh.com.au

Bisnis.com, JAKARTA – Bursa saham China ditutup melemah pada perdagangan Jumat karena investor menunggu pertemuan parlemen tahunan yang kemungkinan akan memberikan sinyal terhadap perkembangan ekonomi

Indeks Shanghai Composite ditutup melemah 0,4% ke posisi 3.218,31 poin, sedangkan indeks CSI300 blue-chip turun 0,2% ke 3.427,86 poin,

Indeks CSI300 membukukan pelemahan mingguan terbesar sejak pertengahan Desember sebesar 1,3%, yang menunjukkan bahwa reli saham mulai mereda.

Saham blue chip telah mengungguli saham berkapitalisasi kecil, didukung oleh pemulihan ekonomi serta  harapan bahwa stimulus fiskal akan diresmikan pada pertemuan Kongres Rakyat Nasional China (NPC) yang dimulai pada hari Minggu.

Namun, ada bukti bahwa para pemimpin China diharapkan kesediaan mereka di NPC untuk membiarkan reformasi menjadi prioritas di atas stimulus ekonomi karena kekhawatiran mengenai ketidakstabilan keuangan.

"Kekhawatiran Investor mulai meningkat, dan pada saat ini, tanda-tanda pelemahan di satu sektor akan segera memperburuk sentimen dari seluruh pasar," kata tim analis Hengtai Securities, seperti dikutip Reuters.

Sebagian sektor utama melemah, dipimpin oleh sektor bahan baku dan energi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Topik

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper