Bisnis.com, JAKARTA— Indeks harga saham emiten asal Indonesia yang diperdagangkan di bursa Amerika Serikat I Shares MSCI Indonesia ETF (EIDO) pada penutupan perdagangan Kamis atau Jumat pagi WIB tertekan.
Seperti diketahui dalam tiga pekan ini, indeks mayoritas memerah. Pada Rabu (10/6/2015), indeks sempat melejit, namun penguatan tidak berlanjut pada Kamis.
EIDO pada penutupan perdagangan Kamis (11/6/2015) melemah 0,63% ke level 23,78.
Posisi EIDO berlawanan dengan gerak bursa AS yang melemah. Indeks S&P500 melemah 0,17% ke 2.108,86. Dow Jones Industrial Average turun 0,22% ke 18.039,37.
Saham penekan indeks berdasarkan %:
BMTR | -6,98% |
LPPF | -3,46% |
BWPT | -3,18% |
EXCL | -3,10% |
Saham pendorong indeks berdasarkan %:
MYRX | +25,00% |
LPPF | +7,77% |
BWPT | +5,77% |
EXCL | +5,26% |
Sumber: Bloomberg, 2015