Bisnis.com, JAKARTA— Indeks harga saham gabungan (IHSG) diperkirakan bergerak di kisaran 4.925-5.008 pada perdagangan hari ini, Jumat (10/10/2014).
Kepala Riset MNC Securities Edwin Sebayang memprediksi fluktuasi tajam IHSG akan terjadi hari ini mengikuti pergerakan bursa AS.
"Pola Gravestone Doji terbentuk atas IDX mengindikasikan melambatnya tekanan jual," ujarnya dalam riset Jumat (10/10/2014).
Adapun sejumlah saham yang layak dibeli pada hari ini adalah:
- MAPI 5100-5475 (TP 2014F:5550) Pola Two White Soldiers terbentuk atas MAPI mengindikasikan Bullish Continuation. BUY 5275.
- TBIG 7825-8125 (TP 2014F:9300) Pola White Opening Marubozu terbentuk atas TBIG mengindikasikan Bullish Reversal. BUY 7900.
- SMGR 14725-15125 (TP 2014F:18000) Pola Bullish Homing Pigeon terbentuk atas SMGR mengindikasikan Bullish Reversal. BUY 14800.
- BBNI 5325-5550 (TP 2014F:5500) Pola Ladder Bottom terbentuk atas BBNI mengindikasikan Bullish Reversal. BUY 5375.
- INTP 21875-22725 (TP 2014F:27050) Pola Ladder Bottom terbentuk atas INTP mengindikasikan Bullish Reversal. BUY 22125.
- BMRI 9475-9725 (TP 2014F:10500) Pola Bullish Homing Pigeon terbentuk atas BMRI mengindikasikan Bullish Reversal. BUY 9525.
- BBRI 10175-10275 (TP 2014F:11500) Pola Bullish Homing Pigeon terbentuk atas BBRI mengindikasikan Bullish Reversal. BUY 10225.
- WIKA 2545-2660 (TP 2014F:3050) Pola White Candle terbentuk atas WIKA mengindikasikan Bullish Reversal. BUY 2580.
- CPIN 3785-3855 (TP 2014F:4300) Pola Bullish Harami terbentuk atas CPIN mengindikasikan Bullish Reversal. BUY 3805.
- ICBP 10850-11200 (TP 2014F:12650) Pola Ladder Bottom terbentuk atas ICBP mengindikasikan Bullish Reversal. BUY 11050.