Bisnis.com, JAKARTA— Bursa Korea Selatan pada perdagangan hari ini, Kamis (17/4/2014) ditutup melemah.
Korea Stock Exchange Kospi Index saat penutupan melemah 0,01% ke 1.992,05.
Padahal Kospi Index saat pembukaan hari ini mampu menguat 0,41% ke 2.000,47, Sementara itu saat penutupan Rabu (16/4/2014) berada di 1.992,21 (stagnan).
Adapun sektor yang melemah adalah elekttonik (0,39%), jasa (0,2%), dan aneka industri (1,68%).
Dari 763 saham yang ada, 343 menguat, 321 melemah, dan 99 stagnan.