Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

OSO SECURITIES: Tertekan Cukup Dalam, IHSG Berpotensi Teknikal Rebound

PT OSO Securities memperkirakan indeks harga saham gabungan (IHSG) pada perdagangan Senin (14/11/2016) mengalami teknikal rebound.
Ilustrasi Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG)./JIBI-Nurul Hidayat
Ilustrasi Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG)./JIBI-Nurul Hidayat

Bisnis.com, JAKARTA— PT OSO Securities memperkirakan indeks harga saham gabungan (IHSG) pada perdagangan Senin (14/11/2016) mengalami teknikal rebound.

Riset OSO Securities memaparkan secara teknikal, indikator stochastic oscillator bearish, RSI lemah dan histogram MACD negative sehingga perkirakan IHSG akan bergerak di kisaran 5.201-5.348.

“Kami perkirakan hari ini IHSG akan mengalami teknikal rebound setelah sebelumnya mengalami pelemahan yang cukup dalam,” papar riset tersebut.

Adapun, sejumlah berita yang bisa disorot oleh investor hari ini a.l:

Highlight News Economic & Industry News

  • · Perdagangan RI Lebih Terpengaruh Oleh China
  • · Neraca Pembayaran Melonjak 100%
  • · Rasio CAD Terhadap GDP Indonesia Turun Menjadi 1,83%
  • · Realisasi Repatriasi Hingga Oktober Rp 41,1 T
  • · Skema PPP Dalam Proyek Infrastruktur Masih Minim
  • · El Nino, Produksi Mutiara Diramal Turun Di 2018

Corporates News

  • · TBLA Genjot Kinerja · Wika Gedung Naikkan Target Perolehan Dana
  • · PTPP Bakal Investasi Metro Kapsul di Bandung
  • · KRAS tetapkan harga rights issue Rp 525 per saham
  • · MSKY cicil 25% utang jatuh tempo
  • · HMSP jual saham anak usaha kemasan rokok
  • · Tambah Jaringan, Belanja Modal Prodia Melejit
  • · Lippo Karawaci Raup Laba Bersih Rp665 Miliar
  • · Tahun Depan BUDI Anggarkan Rp200 Miliar
  • · ELTY Raih Laba Bersih Jadi Rp8,3 Miliar
  • · PT ITMG Alami Penurunan Kinerja

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Penulis : Riendy Astria

Topik

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper