Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Beban Penjualan dan Usaha Tinggi, Marjin Usaha Toba Pulp (INRU) Turun Drastis

Beban pokok penjualan dan usaha yang besar menggerus marjin usaha PT Toba Pulp Lestari Tbk. (INRU) menjadi 0% pada Januari-September 2015 dari 6% pada periode sama tahun lalu.
Beban pokok penjualan dan usaha yang besar menggerus marjin usaha PT Toba Pulp Lestari Tbk/ilustrasi
Beban pokok penjualan dan usaha yang besar menggerus marjin usaha PT Toba Pulp Lestari Tbk/ilustrasi

Bisnis.com, JAKARTA – Beban pokok penjualan dan usaha yang besar menggerus marjin usaha PT Toba Pulp Lestari Tbk. (INRU) menjadi 0% pada Januari-September 2015 dari 6% pada periode sama tahun lalu.

Berdasarkan laporan keuangan kuartal III/2015, penjualan selama Januari-September US$77,18 juta, turun 1% dari pencapaian periode sama tahun lalu.

Penurunan drastis laba kotor tidak sanggup mengimbangi beban usaha sehingga perseroan menderita rugi usaha US$14.000. Pada periode sama tahun sebelumnya, perseroan masih mengantongi laba usaha US$4,66 juta.

Sementara itu, berdasarkan bahan paparan publik, INRU mengalami penurunan volume penjualan 13,13% (year on year) menjadi 132.364 ton pada Januari-September 2015.

Meskipun demikian, perseroan masih mengantongi laba bersih US$1,3 juta, ditolong oleh laba selisih kurs dan pendapatan lain-lain.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Penulis : Sri Mas Sari
Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper