Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

DEVALUASI YUAN: Kurs Diperkuat, Renminbi Mulai Stabil

Nilai tukar yuan mulai stabil setelah bank sentral China memperkuat kurs untuk pertama kalinya sejak devaluasi dilakukan Selasa lalu.
Yuan/Bloomberg
Yuan/Bloomberg

Bisnis.com, JAKARTA— Nilai tukar yuan mulai stabil setelah bank sentral China (PBoC) memperkuat kurs untuk pertama kalinya sejak devaluasi dilakukan Selasa lalu.

Saham Asia dilaporkan berfluktuasi, sedangkan harga logam industri dan minyak mentah AS di bursa London terus mengalami pelemahan per pekan selama tujuh hari.

Yuan sedikit menguat ke 6,3993 per dolar AS pada perdagangan onshore pukul 10:18 waktu Hong Kong setelah bank sentral China menetapkan kursnya pada 6,3975.

Angka itu sedikit lebih kuat dari harga penutupan pada Kamis kemarin.

China menurunkan tingkat bunga hingga 4,4% atau hingga nilai tukarnya layak diperdagangkan pekan ini.

“Penetapan kurs hari ini sesuai dengan apa yang mereka janjikan dengan mempertimbangkan penutupan sehari sebelumnya,” ujar Dennis Tan, Currency Strategist Barclays Plc sebagaimana dikutip Bloomberg, Jumat (14/8/2015).

 

Pergerakan yuan

           

 

Tanggal

Rp/US$

Pk. 10:38 WIB  

(14 Agustus)

6,3997

(-0,02%)

13 Agustus

6.3982

(-0,19%)

12 Agustus

6,3858

(-0,96%)

 

 

 

Sumber: Bloomberg, 2015

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Sumber : Bloomberg
Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper