Bisnis.com, JAKARTA— Bursa AS berjatuhan seiring sedikitnya masyarakat Amerika yang menandatangani kontrak pada Juni untuk membeli rumah yang telah dimiliki sebelumnya.
Indeks S&P 500 ditutup turun 0,4% ke level 1.685,33. Adapun indeks Dow Jones Industrial Average melemah 36,86 poin atau 0,2% ke level 15.521,97. today.
Sekitar 5,19 miliar saham diperdagangkan atau 18% di bawah rata-rata perdagangan 3 bulan.
“Sebagian data ekonomi muncul lebih lunak dari yang kita antisipasi," ujar Eric Teal, Chief Investment Officer First Citizens BancShares Inc, seperti dikutip Bloomberg (30/7/2013).
Sektor energi dan keuangan turun lebih dari 0,7%, penurunan terbesar diantara 10 sektor di indeks S&P 500. Saham Perrigo Co turun 6,8%. Sementara itu saham Facebook Inc naik 4,2%. (ltc)
Indeks AS: Bursa Melemah
Bisnis.com, JAKARTA— Bursa AS berjatuhan seiring sedikitnya masyarakat Amerika yang menandatangani kontrak pada Juni untuk membeli rumah yang telah dimiliki sebelumnya. Indeks S&P 500 ditutup turun 0,4% ke level 1.685,33. Adapun indeks
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Penulis : Gita Arwana Cakti
Editor : Linda Teti Silitonga
Konten Premium
Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.
Artikel Terkait
Berita Lainnya
Berita Terbaru
31 menit yang lalu
IHSG Dibuka Menguat ke Level 7.311, Saham TPIA, PANI, BREN Melaju
32 menit yang lalu
Indeks Bisnis-27 Dibuka Melemah, Saham MAPI dan BRPT Masih Cuan
36 menit yang lalu
To The Moon! Bitcoin Cetak Rekor Lagi Tembus US$93.000
38 menit yang lalu
BEI Ubah Kode Saham Seri B GOTO, GOTOM Masuk Papan Ekonomi Baru
40 menit yang lalu