Bisnis.com, JAKARTA – Harga emas Comex kontrak April 2019 masih bertahan menguat 1,70 poin atau 0,13% ke level US$1.305,90 per troy ounce pada sore ini, Senin (28/1/2019), saat indeks dolar AS naik 0,051 poin atau 0,05% ke posisi 95,845 sore ini.
Harga emas Comex telah bergerak menguat sejak perdagangan pagi tadi yang dibuka dengan penguatan 0,33% atau 4,3 poin di level US$1.306,5 per troy ounce.
Adapun pada perdagangan Jumat pekan lalu (25/01/2019) harga emas ditutup melonjak 1,42% atau 18,30 poin di level US$1.304,20 per troy ounce.
Berikut pergerakan harga emas hari ini yang dicatat Bisnis.com:
Harga emas Comex kontrak April 2019 naik 1,70 poin atau 0,13% ke level US$1.305,90 per troy ounce, saat indeks dolar AS naik 0,051 poin atau 0,05% ke posisi 95,845 sore ini.
Pergerakan harga emas Comex kontrak April 2019 naik 2,30 poin atau 0,18% ke level US$1.306,50 per troy ounce, saat indeks dolar AS berbalik naik 0,11% atau 0,102 poin ke posisi 95,896.
Pergerakan harga emas Comex kontrak April 2019 naik 2,50 poin atau 0,19% ke level US$1.306,70 per troy ounce, saat indeks dolar AS turun tipis 0,008 poin atau 0,01% ke posisi 95.786.
Harga emas Comex untuk kontrak April 2019 menguat 0,33% atau 4,3 poin ke level US$1.308,50 per troy ounce.
Sepanjang perdagangan hari ini, emas Comex bergerak pada kisaran Rp1.304,80-Rp1.308,60 per troy ounce.
Harga emas Comex untuk kontrak April 2019 menguat 0,30% atau 3,9 poin ke level US$1.308,10 per troy ounce.
Harga emas Comex untuk kontrak April 2019 menguat 0,28% atau 3,7 poin ke level US$1.307,90 per troy ounce.
Harga emas Comex untuk kontrak April 2019 menguat 0,25% atau 3,2 poin ke level US$1.307,40 per troy ounce.
Sementara itu, indeks dolar AS yang melacak pergerakan greenback terhadap mata uang utama lainnya terpantau melemah 0,06% atau 0,054 poin ke level 95,740 pada pukul 8.53 WIB.
Harga emas Comex untuk kontrak April 2019 menguat 0,25% atau 3,3 poin ke level US$1.307,50 per troy ounce.