Bisnis.com, JAKARTA— Rupiah menguat tipis 0,03% ke Rp12.798 per dolar AS pada penutupan
Berdasarkan Bloomberg Dollar Index pada hari ini, Jumat (13/2/2015), rupiah dibuka menguat 0,47% ke Rp12.742/US$. Pada Kamis (12/2/2015), rupiah ditutup melemah 0,62% ke Rp12.802/US$.
Rupiah menguat 0,29% ke Rp 12.761/US$. “(Penguatan rupiah dipengaruhi sentimen) harapan positif akan penyelesaian masalah utang Yunani dengan para kreditor pada pertemuan hari ini,” kata Analis Woori Korindo Securities Indonesia (WKSI) Reza Priyambada saat dihubungi hari ini, Senin (16/2/2015).
Rupiah menguat tipis 0,03% ke Rp12.798 per dolar AS pada penutupan
Rupiah menguat 0,24% ke Rp12.771/US$.
Rupiah menguat 0,34% ke Rp12.759/US$.
Rupiah diperdagangkan naik 0,42% ke Rp12.748 pada sekitar jeda siang BEI
Kurs tengah Bank Indonesia menguat 0,22% ke Rp12.769/US$.
Mata uang di Asia Tenggara cenderung menguat. Hanya dua yang melemah dari pantauan Bloomberg, yaitu baht Thailand (0,06%), dan dolar Singapura (0,05%). Mata uang yang menguat adalah peso Filipina (0,15%), ringgit Malaysia (0,22%), rupiah menguat 0,24% ke Rp12.771.
Berdasarkan Bloomberg Dollar Index pada hari ini rupiah dibuka menguat 0,47% ke Rp12.742/US$. Pada Kamis (12/2/2015), rupiah ditutup melemah 0,62% ke Rp12.802/US$.
Indeks dolar AS seperti dikutip dari Bloomberg, pada penutupan perdagangan Kamis (12/2/2015) atau Jumat dini hari WIB (13/2/2015) melemah 0,94% ke 94,094.