Strategi BUMN Karya WIKA dan PTPP Tekan Utang

BUMN Karya, WIKA dan PTPP melanjutkan divestasi sejumlah aset perusahaan guna tekan utang dan memperkuat fundamental perseroan.

Bisnis.com, JAKARTA -- Emiten BUMN Karya, WIKA dan PTPP mengumumkan sejumlah titik terang penjualan aset. Kedua perusahaan konstruksi pelat merah itu aktif melakukan divestasi aset pada 2024 guna menekan utang dan memperkuat fundamental perusahaan.

Setelah PT PP (Persero) Tbk. (PTPP) mengumumkan divestasi aset sektor telekomunikasi, PT Wijaya Karya (Persero) Tbk. (WIKA) juga bakal melanjutkan sejumlah penjualan aset perseroan. WIKA bakal melakukan divestasi pada bisnis jalan tol hingga proyek Sistem Penyediaan Air Minum (SPAM). 

Konten Premium Terbaru