JAKARTA: PT Pemeringkat Efek Indonesia (Pefindo) menetapkan peringkat idAA+ untuk obligasi IV/2007 yang diterbitkan PT Indofood Sukses Makmur Tbk senilai Rp1,96 triliun yang akan jatuh tempo pada 15 Mei 2012.Analis Pefindo Vonny Widjaja dan Niken Indirarsih memaparkan pada 30 September 2011, perseroan memiliki kas dan setara kas senilai Rp12,3 triliun serta total fasilitas kredit yang belum digunakan senilai lebih dari Rp8,5 triliun."Perusahaan merencanakan akan menerbitkan obligasi senilai maksimum Rp2 triliun pada kuartal kedua 2012," tulis keduanya dalam keterangan resmi, hari ini.Saat ini, emiten berkode INDF itu memiliki empat usaha strategis yaitu produk konsumen bermerek (mie instan, dairy, penyedap makanan, makanan ringan, serta nutrisi, dan makanan khusus), bogasari, agribisnis, dan distribusi."Per 30 September 2011, CAB Holdings Ltd merupakan pemegang saham utama INDF dengan kepemilikan saham sebesar 50,07%." (tw)
RATING INDOFOOD: Capai idAA+ untuk obligasi IV
JAKARTA: PT Pemeringkat Efek Indonesia (Pefindo) menetapkan peringkat idAA+ untuk obligasi IV/2007 yang diterbitkan PT Indofood Sukses Makmur Tbk senilai Rp1,96 triliun yang akan jatuh tempo pada 15 Mei 2012.Analis Pefindo Vonny Widjaja dan Niken Indirarsih
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Penulis : Yoseph Pencawan - nonaktif
Editor : Nadya Kurnia
Topik
Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Bisnis Indonesia Premium.

15 jam yang lalu
Goyahnya Pabrik di Kawasan Asia oleh Tarif Trump

17 jam yang lalu
Palm Oil Industry: Indonesia Seeks New Export Markets
Artikel Terkait
Berita Lainnya
Berita Terbaru
Terpopuler
# Hot Topic
Rekomendasi Kami
Foto
