Bisnis.com, JAKARTA— PT OSO Securities memprediksi indeks harga saham gabungan (IHSG) pada perdagangan Kamis (19/1/2017) bergerak mixed dengan kecenderungan menguat terbatas.
Tim riset OSO Securities memaparkan IHSG bergerak dalam fase konsolidasi dengan membentuk homing pigeon candle. Indikator stochastic oscillator masih bearish dan histogram MACD juga masih negatif. Sementara, RSI terlihat menguat.
“Kami perkirakan hari ini IHSG akan bergerak mixed dengan kecenderungan menguat terbatas dikisaran 5.278-5.345,” papar riset tersebut.
News Economic & Industry News
- · Dubes: Cina Ingin Jadi Investor Nomor 1 Di Indonesia
- · Harga Properti China Jauh Di Atas Harga Wajar
- · Tidak Ada Pengetatan Kebijakan Dari ECB Pekan Ini
- · BI Diramal Pertahankan Bunga Acuan 4,75%
- · Pemerintah Diminta Tinjau Ulang Dua Aturan Minerba
- · Ditjen Pajak Minta Bank BUMN Dekati Nasabah Tajir
Corporates News
- · PLIN Dapat Pinjaman Rp2,33 Triliun
- · INTP Bentuk Anak Usaha di Bidang Pemasaran dan Bahan Bangunan
- · SRTG Jual 40% Saham Di Baskhara Utama Sedaya
- · SMCB Ekspansi Bisnis Konstruksi Lantai Di Jatim
- · ASGR Targetkan Pertumbuhan Mendekati 20%
- · TINS Anggarkan Capex Rp2,6 Triliun Pada Tahun Ini
- · SIDO Bidik Penjualan Rp 2,7 Triliun Di 2017
- · Pelonggaran Ekspor Nikel, INCO Terjerembab
- · ADHI Naikkan Target IPO Anak Usaha
- · JSMR Turunkan Target Penerbitan Obligasi