Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

SAMUEL SEKURITAS: IHSG Berpotensi Kembali Naik, Ini Penopangngya

Indeks harga saham gabungan (IHSG) berpotensi melanjutkan kenaikannya pada perdagangan Kamis (2/6/2016).
Suasana di sebuah kantor sekuritas/JIBI-Dedi Gunawan
Suasana di sebuah kantor sekuritas/JIBI-Dedi Gunawan

Bisnis.com, JAKARTA - Indeks harga saham gabungan (IHSG) berpotensi melanjutkan kenaikannya pada perdagangan Kamis (2/6/2016).

Tim Riset Samuel Sekuritas menilai penaikan itu ditopang oleh data ekonomi yang mendukung pergerakan indeks, menguatnya bursa AS dan EIDO. 

Bursa AS semalam ditutup menguat tipis, diikuti dengan adanya kenaikan dari WTI dan menyusul data manufaktur AS yang positif, semantara itu investor masih tetap menunggu untuk kenaikan suku bunga yang rencananya akan terealisasi bulan ini.

Hal yang lain terjadi di tengah meningkatnya kekhawatiran para investor akan prospek pertumbuhan ekonomi global, membuat bursa Eropa ditutup melemah 1%.

Rupiah yang sempat melemah kemarin akhirnya ditutup melemah tipis setalah dikeluarkannya data inflasi Mei 2016.

Indeks dolar AS yang terkoreksi semalam dapat menjadi sentimen untuk pergerakan rupiah hari ini walaupun ada dampak negatif  dari S&P rating yang tidak mengubah peringkat utang jangka panjang Indonesia.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Topik

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper