Bisnis.com, JAKARTA— Indeks harga saham gabungan (IHSG) diprediksi bergerak sidewayspada perdagangan Rabu (6/1/2016).
Tim Riset Mandiri Sekuritas memperkirakan indeks akan bergerak pada kisaran 4.515-4.621.
Sebelumnya indeks ditutup menguat meskipun pasar saham dunia masih terkoreksi. Indeks naik sebesar 31 poin atau 0,7% ke level 4.557.
Adapun sejumlah saham yang dinilai perlu untuk dicermati pada hari ini:
Kode | Rekomendasi | Target (Rp) |
INDF | BUY | 5.900 |
SCMA | BUY | 3.400 |
WIKA | BUY | 2.820 |
WTON | BUY | 900 |
BMTR | SELL | 900 |
ICBP | SELL | 12.150 |
PWON | SELL | 460 |
Sumber: Mandiri Sekuritas