Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

NHKSI: IHSG Masih Memiliki Utang Gap, Indeks Berpotensi Melemah

Indeks harga saham gabungan (IHSG) berpotensi bergerak melemah pada pergerakan Jumat (20/11/2015).
Papan elektronik yang menampilkan pergerakan Indek Harga Saham Gabungan (IHSG) terlihat dari kaca mata karyawan saat di Bursa Efek Indonesia di Jakarta, Selasa (18/8). /Bisnis Abdullah Azzam
Papan elektronik yang menampilkan pergerakan Indek Harga Saham Gabungan (IHSG) terlihat dari kaca mata karyawan saat di Bursa Efek Indonesia di Jakarta, Selasa (18/8). /Bisnis Abdullah Azzam

Bisnis.com, JAKARTA— Indeks harga saham gabungan (IHSG) berpotensi bergerak melemah pada pergerakan Jumat (20/11/2015).

Kepala Riset NH Korindo Securities Indonesia Reza Priyambada menilai penguatan indeks yang terjadi kemarin terlihat dipaksakan seiring dengan imbas positifnya laju bursa saham AS sebelumnya

“Hal ini memberikan peluang yang rendah terhadap laju IHSG untuk bertahan di zona hijaunya. IHSG masih rawan dengan pelemahan,” paparnya dalam riset yang dikutip Bisnis.

Secara teknikal, dia menyebutkan gravestone doji di atas area middle Bollinger Band (MBB). MACD masih tertahan kenaikannya dengan histogram negatif yang lebih pendek. RSI, Stochastic, dan William’s kembali mencoba berbalik naik meski terbatas.

Selain itu, indeks juga masih memiliki utang gap di level 4452-4474 dan sebelumnya di level 4346-4381.

“Maka tetap waspada jika potensi pelemahan dapat terjadi,” tambahnya.

Adapun saham-saham yang dapat diperhatikan a.l:

PTPP 3810-3940| Long white candlestick forming separating lines indicating bullish continuation pattern. Price confirmed its breakout from MA200 day line. MACD histogram formed golden cross|Trd buy slm bertahan di atas 3830. SL 3825

SILO 9375-9600|Morning doji star close to MBB. Mass index still keep hike inline with the lift up of MFI indicating the price try to up reversal|Trd buy slm bertahan di atas 9400. SL 9375

AISA 1500-1610| Long-shadowed spinning candlestick indicating bullish reversal possibility. MACD indicator is going to form golden cross. Williams %R indicator is going to leave oversold area|Trd buy slm bertahan di atas 1500. SL 1490

AKRA 5900-6250|Bullish harami keep on above MBB. William’s %R try to up reversal with supported by the increase of parabolic SAR|Trd buy slm bertahan di atas 6000. SL 5975

UNTR 17100-18250| Inverted hammer candlestick forming bullish harami pattern indicating bullish reversal possibility. MACD indicator is going to form golden cross. Momentum indicator formed bearish divergence indicating diminishing bearish power|Trd buy slm bertahan di atas 17150. SL 17100

SMRA 1400-1525|Separating lines still above MBB. Stochastic try to lift up inline with the increase of momentum|Trd buy slm bertahan di atas 1480. SL 1470

ADHI 2185-2285|Morning star stay on MBB. Parabollic SAR try to lift up inline with the hike of RoC|Trd buy slm bertahan di atas 2235. SL 2225

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Topik

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper