Bisnis.com, JAKARTA— Kurs rupiah berdasarkan kurs referensi Jakarta Interbank Spot Dollar Rate (Jisdor) kembali terapresiasi.
Data yang diterbitkan BI pada pagi ini menempatkan Jisdor pada Rp12.640 atau lebih tinggi 0,71% dari Rp12.731 pada 8 Januari 2015.
Sementara itu, berdasarkan data Bloomberg Dollar Index, rupiah menguat 0,32% ke Rp12.634 per dolar AS pada pukul 10.14 WIB.
Kurs Referensi Jakarta Interbank Spot Dollar Rate (Jisdor/Rupiah)
9 Januari | 12.640 |
8 Januari | 12.731 |
7 Januari | 12.732 |
6 Januari | 12.658 |
5 Januari
| 12.589
|
Sumber: Bank Indonesia