Bisnis.com, JAKARTA— Indeks harga saham gabungan (IHSG) diperkirakan bergerak pada kisaran 5.100-5.158.
Kepala Riset MNC Securities Edwin Sebayang memprediksi indeks masih akan melemah pada perdagangan hari ini.
"Pola Buliish Harami terbentuk atas IDX mengindikasikan melambatnya tekanan jual," ujarnya dalam riset Senin (15/9/2014).
Adapun sejumlah saham yang layak diperhatikan pada hari ini adalah:
- SMGR 16600-15950 (TP 2014F:18000) Pola Piercing terbentuk atas SMGR mengindikasikan munculnya aksi beli. BUY 15750
- CPIN 3850-3990 (TP 2014F:4300) Pola Bullish Engulfing terbentuk atas CPIN mengindikasikan Bullish Reversal. BUY 3930
- ICBP 10875-11800 (TP 2014F:12650) Pola Long White Opening Marubozu terbentuk atas ICBP mengindikasikan Bullish Reversal. BUY 11250
- LSIP 1750-1900 (TP 2014F:2200) Pola Bullish Engulfing terbentuk atas LSIP mengindikasikan Bullish Reversal. BUY 1805
- INTP 22950-23450 (TP 2014F:27050) Pola Homing Pigeon terbentuk atas INTP mengindikasikan munculnya aksi beli. BUY 23125
- ITMG 26250-27150 (TP 2014F:31300) Pola White Closing Marubozu terbentuk atas ITMG mengindikasikan Bullish Reversal. BUY 26675
- PTBA 12900-13750 (TP 2014F:14550) Pola Bullish Engulfing terbentuk atas PTBA mengindikasikan Bullish Reversal. BUY 13250
- CTRA 1045-1115 (TP 2014F:1350) Pola Two White Soldiers terbentuk atas CTRA mengindikasikan Bullish Continuation. BUY 1075
- PTPP 2375-2445 (TP 2014F:2610) Pola Two White Soldiers terbentuk atas PTPP mengindikasikan Bullish Continuation. BUY 2400
- TINS 1275-1405 (TP 2014F:1670) Pola Bullish Harami terbentuk atas TINS mengindikasikan munculnya aksi beli. BUY 1330
- INCO 3960-4085 (TP 2014F:4500) Pola Bullish Harami terbentuk atas INCO mengindikasikan Bullish Reversal. BUY 4030
- UNVR 30875-31800 (TP 2014F:22100). Pola Four Price Doji terbentuk atas UNVR mengindikasikan melambatnya aksi beli. BUY 31275
- UNTR 20450-21250 (New TP 2014F:22100) Pola Two White Soldiers terbentuk atas UNTR mengindikasikan Bullish Continuation. BUY 20825.