Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Dolar AS Kembali Perkasa di Asia Tenggara

Samuel Sekuritas Indonesia mengemukakan penguatan mata uang Asia terhadap dolar Amerika Serikat terhenti kemarin sore, Selasa (18/2/2014)
 Dolar AS menguat di Asia/Bisnis
Dolar AS menguat di Asia/Bisnis

Bisnis.com, JAKARTA—  Pada pagi ini, Rabu (19/2/2014), kurs dolar Amerika Serikat menguat atas mata uang negara di Asia Tenggara.

Khusus untuk rupiah, saat dibuka sempat turun 0,34% ke Rp11.888 per dolar AS, dibandingkan saat penutupan Selasa (18/2/2014) yang bertengger di Rp11.848. namun pada pukul 09.04 WIB menguat 0,07% ke Rp11.840.

Samuel Sekuritas Indonesia mengemukakan penguatan mata uang Asia terhadap dolar Amerika Serikat terhenti kemarin sore, Selasa (18/2/2014).

“Walaupun Dollar Index masih berada dalam tren pelemahan,” kata Ekonom Samuel Sekuritas Indonesia Rangga Cipta dalam risetnya yang diterima hari ini, Rabu (19/2/2014).

Pergerakan mata uang di Asia Tenggara atas dolar AS (19/2/2014)

Mata uang

% Gerak

Per dolar AS

Pukul WIB

Rupiah

+0,07

11.840

09.04

Ringgit

-0,01

3,30

08.54

Peso

-0,05

44,63

08.55

Bath

-0,39

32,62

08.54

Sin$

-0,09

1,26

11.833


Sumber: Bloomberg, 2014

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Topik

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper