Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Panin Sekuritas: IHSG Bergerak Terbatas Cenderung Melemah

Panin Sekuritas memperkirakan indeks harga saham gabungan (IHSG) pada perdagangan hari ini, Selasa (11/3/2014) akan berada di kisaran support-resisten 4.655-4.700
Bursa Efek Indonesia/Bisnis.com
Bursa Efek Indonesia/Bisnis.com

Bisnis.com, JAKARTA— Panin Sekuritas memperkirakan indeks harga saham gabungan (IHSG) pada perdagangan hari ini, Selasa (11/3/2014) akan berada di kisaran support-resisten 4.655-4.700.

“Hari ini kami proyeksikan IHSG akan bergerak terbatas, dengan kecenderungan melemah,” kata Analis Riset Panin Sekuritas Purwoko Sartono dalam risetnya.

IHSG kemarin, ujarnya, turun tipis 0,18% menjadi 4.677,246. Penurunan IHSG akibat tekanan dari bursa regional.

Penurunan IHSG tertahan oleh kenaikan saham ASII, yang merupakan saham dengan market cap terbesar.

Penurunan bursa regional, tambahnya, terjadi sebagai reaksi data perdagangan China dimana ekspor Februari 2014  turun18% dan impor naik 10,1% yoy, sehingga defisit neraca perdagangan mencapai US$23 juta.

“Pelaku pasar menjadi ragu dengan prospek pertumbuhan China di tahun ini,” kata Purwoko.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Topik

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper