Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Indeks Stoxx 600 Naik 0,1% Setelah Tertekan 0,6%

Bursa Eropa sedikit berubah seiring dengan penurunan saham Tenaris SA dan Vallourec SA, setelah AS gagal mengenakan bea masuk anti-dumping di Korea Selatan. Indeks Stoxx Europe 600 naik 0,1% ke level 334,94 pada penutupan perdagangan Rabu (19/2/2014), setelah turun 0,6% sebelumnya.
/Ilustrasi
/Ilustrasi

Bisnis.com, JAKARTA — Bursa Eropa sedikit berubah seiring dengan penurunan saham Tenaris SA dan Vallourec SA, setelah AS gagal mengenakan bea masuk anti-dumping di Korea Selatan.

Indeks Stoxx Europe 600 naik 0,1% ke level 334,94 pada penutupan perdagangan Rabu (19/2/2014), setelah turun 0,6% sebelumnya.

“Kami perkirakan pasar akan berfluktuasi dibandingkan dengan bergerak naik. Pertumbuhan ekonomi dan laporan kinerja emiten tidak cukup untuk membuat kita tertarik setelah reli yang kita alami," ujar Stewart Richardson, Chief Investment Oficer RMG Wealth Management LLP, seperti dikutip Bloomberg, Kamis (20/2/2014).

Saham Tenaris dan Vallourec turun 4,5%, Wolters Kluwer NV turun 4,6%. Sementara itu saham Lafarge SA dan Carlsberg A/S masing-masing naik 3%.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Editor : Nurbaiti
Sumber : Bloomberg

Topik

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper