JAKARTA: Nilai tukar rupiah terhadap dolar AS masih bergerak melemah dan berada pada kisaran Rp8.900-an pada perdagangan pagi ini.Pada pukul 09.25 WIB, rupiah berada di posisi Rp8.929 atau terdepresiasi 36 poin (0,40%) dari posisi kemarin Rp8.893 per dolar. Pelemahan telah terlihat ketika perdagangan rupiah dibuka pada level Rp8.969 dan rentang pergerakan pada Rp8.918-Rp8.969 per dolar AS.Ekonom BNI Rosady T.A. Montol menilai kekhawatiran terbesar apabila rupiah melemah adalah inflasi yang disebabkan oleh barang-barang impor. "Pelemahan yang terlalu tajam akan menaikkan imported inflation karena konsumsi kita banyak ditopang barang impor," katanya kemarin. (faa)
Pagi ini, Rupiah masih demam
JAKARTA: Nilai tukar rupiah terhadap dolar AS masih bergerak melemah dan berada pada kisaran Rp8.900-an pada perdagangan pagi ini.Pada pukul 09.25 WIB, rupiah berada di posisi Rp8.929 atau terdepresiasi 36 poin (0,40%) dari posisi kemarin Rp8.893
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Penulis : Dara Aziliya
Editor : Dara Aziliya
Topik
Konten Premium
Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.
2 jam yang lalu