Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

BURSA KORSEL 11 Desember: Lanjutkan Penguatan, Indeks Kospi Dibuka Naik 0,75 Poin

Bursa Korea Selatan melanjutkan penguatan di awal perdagangan Jumat (11/12/2015).
Bursa Korsel/ibtimes.co.uk
Bursa Korsel/ibtimes.co.uk

Bisnis.com, JAKARTA-- Bursa Korea Selatan melanjutkan penguatan di awal perdagangan Jumat (11/12/2015).

Indeks Kospi dibuka naik 0,04% atau 0,75 poin ke level 1.952,82.

Selanjutnya indeks menguat 0,33% atau 6,41 poin ke level 1.958,48 pada pukul 07.07 WIB.

Sepanjang perdagangan pagi ini indeks bergerak pada kisaran 1.952,42-1.959,42.

Penguatan ini terjadi sejalan dengan penguatan bursa AS pada dini hari tadi.

Kemarin, Bank of Korea memutuskan untuk memepertahankan suku bunga acuan Korsel, suku bunga repo 7 bulan, di level 1,5% sesuai prediksi ekonom.

BoK mempertahankan kebijakan moneter di tengah dorongan untuk memberikan stimulus bagi ekonomi Korsel menjelang rapat FOMC pekan depan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Topik

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper