Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Indeks MSCI Emerging Tertekan Kejatuhan Harga Minyak

Bursa negara berkembang melanjutkan pelemahan bulanannya seiring jatuhnya harga minyak menekan sektor energi ke level terendahnya dalam 5 tahun
Bursa emerging markets melemah/Reuters
Bursa emerging markets melemah/Reuters

Bisnis.com, JAKARTA— Bursa negara berkembang melanjutkan pelemahan bulanannya seiring jatuhnya harga minyak menekan sektor energi ke level terendahnya dalam 5 tahun.

Indeks MSCI Emerging Markets turun 0,9% ke level 1.003,02 pada akhir pekan lalu, dan anjlok 1,3% pada bulan lalu.

“Kejatuhan harga minyak mencerminkan defisiensi permintaan global” ujar Gordon Gray, Global Head of Oil and Gas Equity Research HSBC Holdings Plc, seperti dikutip Bloomberg, Senin (1/12/2014).

Sepuluh industri seluruhnya melemah dipimpin sektor energi. Saham Cnooc Ltd dan Sasol Ltd turun 5,5%. Adapun indeks Hongaria BUX turun 0,8%.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper