Pergerakan IHSG Menuju 8.000 Hanya Soal Waktu

IHSG sempat menembus level 7.900 kendati dalam periode sepekan tercatat koreksi. Sejumlah saham menduduki daftar top gainers dengan kenaikan hingga 50%.
Ana Noviani, Dwi Nicken Tari, Fahmi Achmad
Sabtu, 21 September 2024 | 12:30

Bisnis.com, JAKARTA - Sejumlah saham di Bursa Efek Indonesia menikmati kenaikan harga selama sepekan terakhir berkat sentimen pemangkasan suku bunga. Namun demikian, pemangkasan suku bunga yang sudah diperkirakan oleh investor membuat IHSG rawan profit taking dalam waktu dekat.

Berdasarkan data Bursa Efek Indonesia pada periode 17-20 September 2024, Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) mengalami koreksi 0,88% menjadi 7.812,13. Sebelumnya, IHSG sempat menembus level 7.900 setelah Bank Indonesia dan Bank Sentral AS (The Fed) memangkas suku bunga acuannya masing-masing pekan ini.

Konten Premium Terbaru