Rekomendasi dan Strategi Indosat (ISAT) yang Mau Stock Split

Indosat (ISAT) berencana melakukan stock split. Sejauh ini kinerja ISAT tumbuh positif dengan target ambisius menggandakan Ebitda dan layanan FBB pada 2028.

Bisnis.com, JAKARTA -- PT Indosat Tbk (ISAT) atau Indosat Ooredoo Hutchison bakal melakukan pemecahan nilai saham atau atau stock split dengan rasio 1:4. Indosat menyebut stock split itu sebagai upaya meningkatkan likuiditas saham ISAT dan dapat menarik minat investor ritel khususnya investor muda.

Di sisi lain, Indosat mencatatkan kinerja apik pada semester I/2024 dengan laba sebesar Rp2,73 triliun, tumbuh 43,3% secara tahunan (year-on-year/YoY). Lantas, bagaimana rekomendasi saham ISAT dan strategi pengembangan perseroan ke depan?

Konten Premium Terbaru