Adu Proyeksi Minyak Mentah yang Bisa Pengaruhi Harga BBM

Pemerintah memperkirakan harga minyak mentah dunia pada tahun depan bisa menembus US$90 per barel. Sementara itu riset CItigroup melihat sebaliknya.

Bisnis.com, JAKARTA – Harga minyak mentah menjadi salah satu isu yang cukup sensitif bagi Indonesia. Sebab, pergerakan harga komoditas tersebut memiliki korelasi terhadap beban anggaran untuk memberikan subsidi kepada bahan bakar minyak (BBM).

Adapun, belum lama ini, Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Arifin Tasrif menuturkan pemerintah belakangan berencana untuk menaikkan harga bahan bakar minyak (BBM) bersubsidi jenis Pertalite dan Solar.

Konten Premium Terbaru