Cari berita
Bisnis.com

Konten Premium

Bisnis Plus bisnismuda Koran Bisnis Indonesia tokotbisnis Epaper Bisnis Indonesia Konten Interaktif Bisnis Indonesia Group Bisnis Grafik bisnis tv
Vaksinasi Covid-19, Korporasi Garuda (GIAA) hingga Dewata (DEAL) Mulai Distribusi
Lihat Foto
Premium

Vaksinasi Covid-19, Korporasi Garuda (GIAA) hingga Dewata (DEAL) Mulai Distribusi

Sejumlah perusahaan transportasi dan logistik membantu pendistribusian vaksin Covid-19.
Anitana Widya Puspa & Rahmad Fauzan
Anitana Widya Puspa & Rahmad Fauzan - Bisnis.com
31 Januari 2021 | 13:35 WIB

Bisnis.com, JAKARTA - Sejumlah perusahaan transportasi dan logistik mulai sibuk mendistribusikan vaksin virus corona untuk membantu pemerintah dalam program vaksinasi Covid-19 yang bergulir awal Januari 2021.

Perusahaan penerbangan seperti NAM Air (Sri­wijaya Air Group) dan Garuda Indonesia su­dah lebih dulu meng­antarkan vaksin Covid-19 ke sejumlah wilayah, baik menggunakan penerbangan reguler maupun carter.

Direktur Niaga Sriwijaya Air Group Henoch Rudi Iwanudin me­ngatakan NAM Air telah me­nerbangkan vaksin Covid-19 dari Bandara Supadio Pontianak ke berbagai wilayah seperti Ketapang, Putussibau dan Sintang untuk diserahterimakan dengan Dinas Kesehatan Kabupaten setempat mulai Rabu (27/1/201).

banner premium

Silakan masuk/daftar untuk melanjutkan membaca Konten Premium

Dan nikmati GRATIS AKSES 3 artikel konten Premium!

Masuk / Daftar
Berbagai metode pembayaran yang dapat Anda pilih:
  • visa
  • mastercard
  • amex
  • JCB
  • QRIS
  • gopay
  • bank transfer
  • ovo
  • dana
Berlangganan Sekarang
back to top To top