Cari berita
Bisnis.com

Konten Premium

Bisnis Plus bisnismuda Koran Bisnis Indonesia tokotbisnis Epaper Bisnis Indonesia Konten Interaktif Bisnis Indonesia Group Bisnis Grafik bisnis tv
Historia Bisnis : Ambisi Panasonic Bawa Pemutar DVD ke Indonesia
Lihat Foto
Premium

Historia Bisnis : Ambisi Panasonic Bawa Pemutar DVD ke Indonesia

Tepat 24 tahun lalu, Mitsushita Electric Industrial Co, yang kemudian berubah identitas menjadi Panasonic, berjanji membawa pemutar DVD ke Indonesia pada 1997. Sukseskah rencana penjualan barang elektronik tersebut?
Herdanang Ahmad Fauzan
Herdanang Ahmad Fauzan - Bisnis.com
29 November 2020 | 13:56 WIB

Bisnis.com, JAKARTA – Penemuan teknologi Digital Video Disc (DVD) yang kemudian disusul alat pemutarnya pada akhir 1996, menjadi fenomena yang menghebohkan Jepang. Menawarkan kapasitas penyimpanan lebih besar, olah data lebih cepat, dan kualitas serta jangkauan format media lebih baik, DVD seolah menutup setiap kelemahan yang sebelumnya dimiliki teknologi pendahulunya, Video Compact Disc (VCD).

Peluang itu dibaca dengan jeli oleh Mitsushita Electric Industrial Co. (MEI), perusahaan yang seiring berjalannya waktu bertransformasi jadi Panasonic Corporation. Sebagaimana diwartakan Bisnis Indonesia edisi 29 November 1996, tepat hari ini 24 tahun lalu, tak butuh waktu lama bagi perusahaan asal Jepang tersebut untuk membuka pangsa pasar DVD di Indonesia.

Lewat pameran Auditech 98 yang dihelat di Jakarta, 28 November 1996, untuk kali pertama MEI memperkenalkan alat pemutar DVD ke khalayak Indonesia. T. Murakami, Direktur Divisi Sistem Optical Disc MEI saat itu, bahkan menjanjikan jika pemutar DVD akan dijual perusahaannya di Indonesia per Januari 1997.

Silakan masuk/daftar untuk melanjutkan membaca Konten Premium

Dan nikmati GRATIS AKSES 5 artikel Konten Premium!

Masuk / Daftar
Berbagai metode pembayaran yang dapat Anda pilih:
  • visa
  • mastercard
  • amex
  • JCB
  • QRIS
  • gopay
  • bank transfer
  • ovo
  • dana
Berlangganan Sekarang
back to top To top