Menebak Arah Saham United Tractors (UNTR) Usai Sentimen Dividen Interim

Ke mana arah saham emiten kontraktor tambang dan alat berat Grup Astra PT United Tractors Tbk. (UNTR) usai cum date dividen interim?
Ana Noviani, M. Nurhadi Pratomo
Senin, 7 Oktober 2024 | 17:30

Bisnis.com, JAKARTA — Saham PT United Tractors Tbk. (UNTR) melemah setelah cum date dividen interim bernilai jumbo sebesar Rp2,42 triliun pada Senin (7/10/2024). Ke mana arah saham emiten kontraktor tambang dan alat berat Grup Astra itu? 

Berdasarkan data Bloomberg, saham UNTR ditutup turun 200 poin atau 0,73% ke level Rp27.075 pada perdagangan hari ini. Sepanjang perdagangan, UNTR bergerak di kisaran Rp26.800—Rp2.7425 per saham. 

Konten Premium Terbaru