Gerak-gerik Investor Kakap Asing di MDKA Vs MBMA

Utak-atik kepemilikan investor kakap terjadi di MDKA dan MBMA menyusul rapor merah keuangan kedua emiten tersebut.
Artha Adventy, Reni Lestari
Artha Adventy & Reni Lestari - Bisnis.com
Rabu, 22 November 2023 | 14:00

Bisnis.com, JAKARTA — Investor kakap asing lanjut mengurangi dan menambah taruhannya di emiten-emiten Grup Saratoga PT Merdeka Copper Gold Tbk. (MDKA), sementara anak usahanya, PT Merdeka Battery Materials Tbk. (MBMA) kedatangan sejumlah pemodal anyar.

Kedua induk dan anak usaha tersebut diketahui baru saja merilis laporan keuangan kuartal III/2023, yang sama-sama mencatatkan capaian merah pada laba. Bahkan, MDKA berbalik rugi hingga US$23,77 juta atau setara Rp368,17 miliar, pada saat MBMA membukukan penurunan laba bersih hingga 97% menjadi US$667.097.

Konten Premium Terbaru