India Bakal Borong Batu Bara, Sinyal Positif untuk Indonesia?

India berniat memenuhi stok batu bara dalam negerinya dengan memacu impor. Hal itu dilakukan untuk mengantisipasi periode musim panas di negara tersebut.

Bisnis.com, JAKARTA – Setelah munculnya sentimen dari China, Australia dan Eropa, sinyal baru terkait dengan konsumsi batu bara global juga muncul dari India.

Seperti diketahui, belum lama ini China dikabarkan bersiap membuka kembali impor batu bara dari Australia. Para birokrat di Negeri Panda, menurut sejumlah sumber, dikabarkan sedang berdiskusi mengenai pelaksanaan pembukaan kembali impor komoditas tersebut dari Negeri Kanguru.

Konten Premium Terbaru