Optimisme ANTM, ARCI dan BRMS Saat Dibayangi Turunnya Harga Emas

Sejumlah emiten emas masih tampak belum gentar meskipun harga komoditas logam mulia itu dibayangi oleh tren penurunan di masa depan.

Bisnis.com, JAKARTA – Sejumlah emiten pertambangan emas, masih menaruh harapan yang tinggi kepada komoditas logam mulia tersebut, kendati pergerakan harganya dibayangi oleh sejumlah sentimen.

Seperti dilaporkan oleh Bloomberg, harga emas Comex mengalami penurunan 0,67 persen secara harian ke US$1.709,30 per troy ounce pada penutupan perdagangan 7 Oktober 2022. Sementara itu, harga emas spot turun 1,03 persen kembali ke US$1.600-an, tepatnya ke US$1.694,82 per troy ounce.

Konten Premium Terbaru