Sinyal Pemulihan Arwana Citramulia (ARNA) dari Kinerja Kuartal III/2024

ARNA meraih penjualan Rp1,92 triliun, tumbuh 4,36% YoY. Namun, laba emiten keramik ini turun 10,44% YoY menjadi Rp315,83 miliar.

Bisnis.com, JAKARTA -- Kendati membukukan pertumbuhan penjualan, laba emiten keramik PT Arwana Citramulia Tbk. (ARNA) masih terkontraksi pada kuartal III/2024. Namun, ARNA disebut-sebut punya sinyal positif setelah iklim pasar yang lebih sehat dan target 3 juta rumah Presiden Prabowo.

Mengutip laporan keuangannya, ARNA meraih penjualan senilai Rp1,92 triliun pada kuartal III/2024, naik 4,36% secara tahunan (year-on-year/YoY) dibandingkan periode yang sama yang sebesar Rp1,84 triliun.

Konten Premium Terbaru