Wacana Stimulus Properti dan Sikap Investor di Saham BTN (BBTN)

Sejalan dengan target 3 juta rumah dan wacana insentif properti dari Kabinet Prabowo-Gibran, investor menambah saham Bank BTN (BBTN) pada semester II/2024.
Alifian Asmaaysi,Arlina Laras,Thomas Mola
Selasa, 15 Oktober 2024 | 11:00

Bisnis.com, JAKARTA -- Saham PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk. (BBTN) menjadi salah satu yang patut dicermati pelaku pasar seiring dengan berkembangnya sejumlah wacana insentif pada sektor properti.

Pada penutupan pasar, Senin (14/10), saham BBTN berada pada Rp1.480 per lembar atau telah naik 18,40% sejak awal tahun (year-to-date/YtD). Pada saat bersamaan, sejumlah investor kakap terpantau telah menambah saham BBTN sejak awal semester II/2024.

Konten Premium Terbaru