Mengekor Arus Modal Asing di Saham Blue Chips, BBCA, BBRI hingga TLKM

Investor asing membukukan beli bersih (net buy) senilai Rp1,55 triliun sepanjang pekan lalu. Saham blue chips apa saja yang dikoleksi?
Ana Noviani, Annisa Kurniasari Saumi, Rizqi Rajendra
Senin, 15 Juli 2024 | 10:06

Bisnis.com, JAKARTA— Dua pekan terakhir, investor asing membukukan aksi beli bersih di Bursa Efek Indonesia. Sejalan dengan itu, segelintir saham emiten blue chips melaju di teritori hijau. 

BEI mencatat investor asing membukukan beli bersih (net buy) senilai Rp1,55 triliun sepanjang perdagangan 8-12 Juli 2024. Nilai positif itu melanjutkan akumulasi pada pekan sebelumnya yang tercatat sebesar Rp2,63 triliun. 

Konten Premium Terbaru