Menyala Terus Batu Bara India

India bersiap menambah kapasitas PLTU batu bara terbesar dalam satu dekade terakhir, mengantisipasi lonjakan permintaan listrik.

Bisnis.com, JAKARTA — Tahun ini, India akan menambah lebih banyak kapasitas pembangkit listrik tenaga uap (PLTU) batu bara baru daripada yang telah dilakukannya dalam hampir satu dekade. Negara itu bergegas untuk memasang pembangkit listrik guna mengatasi lonjakan permintaan setrum.

Menurut sumber yang dekat dengan masalah ini, negara dengan populasi terbesar di dunia itu berharap dapat menambah 15,4 gigawatt kapasitas listrik pada tahun ini hingga Maret 2025, yang merupakan jumlah terbesar dalam 9 tahun.

Konten Premium Terbaru