Saat Saham Small Caps Negara Berkembang Taklukkan Performa Big Caps

Kinerja saham-saham berkapitalisasi kecil atau small caps di negara berkembang sampai menarik perhatian manajer investasi raksasa, seperti Morgan Stanley.

Bisnis.com, JAKARTA — Saham-saham berkapitalisasi kecil alias small caps di negara berkembang mencatat kinerja ciamik, karena dapat mengungguli saham-saham berkapitalisasi besar atau big caps. Penyebabnya, perusahaan kecil tidak begitu terpapar oleh masalah ekonomi global.

Perdagangan dari saham-saham small caps di negara berkembang telah memberikan keuntungan 12 persen lebih baik dibandingkan dengan kinerja indeks saham big caps MSCI (MSCI large-cap index) sepanjang tahun berjalan.

Konten Premium Terbaru