Seberapa Menarik IPO di Indonesia Bagi Investor Asing?

Nilai aksi IPO di Indonesia di kuartal I/2023 berhasil mengalahkan sejumlah bursa di belahan dunia lain. Seberapa menarik IPO di Indonesia bagi investor asing?

Bisnis.com, JAKARTA – Pasar modal di Indonesia berhasil mencatatkan sebuah kinerja mentereng pada kuartal I/2023. Kinerja positif itu datang dari catatan penggalangan dana melalui aksi penawaran umum saham perdana alias initial public offering (IPO) pada perioder tersebut.

Adapun, berdasarkan data Bursa Efek Indonesia (BEI) sebanyak 28 emiten yang melakukan IPO pada kuartal I/2023 berhasil menggalang total dana sebesar Rp12,9 triliun atau sekitar US$861,07 juta (kurs Rp14.980/US$)

Konten Premium Terbaru