Cari berita
Bisnis.com

Konten Premium

Bisnis Plus bisnismuda Koran Bisnis Indonesia tokotbisnis Epaper Bisnis Indonesia Konten Interaktif Bisnis Indonesia Group Bisnis Grafik bisnis tv
Tenaga Optimisme Saham Antam (ANTM) di Awal Tahun
Lihat Foto
Premium

Tenaga Optimisme Saham Antam (ANTM) di Awal Tahun

Target harga saham Antam (ANTM) mengalami penguatan di awal tahun ini, membawa naik prospek kinerja selama satu tahun ke depan.
Reni Lestari
Reni Lestari - Bisnis.com
04 Januari 2023 | 13:43 WIB

Bisnis.com, JAKARTA — Membuka 2023, target harga saham emiten tambang BUMN PT Aneka Tambang Tbk. (ANTM) mengalami penaikan tipis dibandingkan posisi akhir Desember 2022. Hal itu seiring kabar hampir rampungnya proyek feronikel di Halmahera Timur yang akan beroperasi pada akhir tahun ini.

Hingga jeda perdagangan Rabu (4/1/2022), ANTM diperdagangkan menguat 4 persen ke level Rp2.080. Banderol harga itu masih berada di bawah pembukaan perdagangan 2022 di level Rp2.340 per lembar.

Target harga saham ANTM menurut analis dalam konsensus analis Bloomberg per perdagangan hari ini berada di level Rp2.690,23 per lembar. Menurut catatan Bisnis, target harga tersebut mengalami kenaikan tipis dari posisi 26 Desember 2022 di level Rp2.658,41 per lembar.

Silakan masuk/daftar untuk melanjutkan membaca Konten Premium

Dan nikmati GRATIS AKSES 5 artikel Konten Premium!

Masuk / Daftar
Berbagai metode pembayaran yang dapat Anda pilih:
  • visa
  • mastercard
  • amex
  • JCB
  • QRIS
  • gopay
  • bank transfer
  • ovo
  • dana
Berlangganan Sekarang
back to top To top