Tuah Grup Salim Masih Dinanti untuk Saham WIR Asia WIRG

Saham WIR Asia (WIRG) masih mencetak return negatif meski telah berkongsi dengan Grup Salim sejak Mei lalu.

Bisnis.com, JAKARTA — Aksi penambahan modal PT WIR Asia Tbk. (WIRG) dan Grup Salim ke PT Metaverse Indonesia Makmur (MIM) akan menjadi ajang pembuktian selanjutnya tuah kerajaan bisnis itu ke saham WIRG yang masih juga lesu.

MIM diketahui merupakan usaha patungan alias joint venture yang dibentuk Salim dan WIRG pada Mei 2022. Adapun, modal yang digelontorkan senilai Rp200 miliar PT Mata Nilai Republik (MNR) dan PT Surya Semesta Karya Persada (SSKP).

Konten Premium Terbaru