Bukan Grup Djarum, Siapa Penerima Dividen Interim 2022 Terbesar dari Deretan Emiten Paling Royal?

Siapa investor yang menerima setoran dividen interim dari emiten paling royal lebih besar dari Grup Djarum?

Bisnis.com, JAKARTA — Sederet pemegang saham emiten paling royal mendapatkan setoran jumbo dari pembagian dividen interim tahun buku 2022.

Deretan konstituen indeks IDX High Dividend 20 yang telah mengumumkan pembagian dividen interim tahun buku 2022. Sejauh ini, terdapat lima emiten yakni PT Astra International Tbk. (ASII) sebesar Rp88 per saham, PT United Tractors Tbk. (UNTR) sebesar Rp818 per saham, dan PT Indo Tambangraya Tbk. (ITMG) sebesar Rp4.128 per saham.

Konten Premium Terbaru