Cari berita
Bisnis.com

Konten Premium

Bisnis Plus bisnismuda Koran Bisnis Indonesia tokotbisnis Epaper Bisnis Indonesia Konten Interaktif Bisnis Indonesia Group Bisnis Grafik bisnis tv
Kontraktor Batu Bara Delta Dunia Perpanjang Buyback, Raja Percetakan Borong Lagi Saham DOID?
Lihat Foto
Premium

Kontraktor Batu Bara Delta Dunia Perpanjang Buyback, Raja Percetakan Borong Lagi Saham DOID?

Saham kontraktor batu bara Delta Dunia, DOID, diborong investor individu terbesarnya saat pelaksanaan perpanjangan pembelian kembali atau buyback saham.
M. Nurhadi Pratomo & Nuhansa Mikrefin Yoedo Putra
M. Nurhadi Pratomo & Nuhansa Mikrefin Yoedo Putra - Bisnis.com
12 September 2022 | 08:00 WIB

Bisnis.com, JAKARTA — Saham emiten kontraktor pertambangan batu bara, PT Delta Dunia Makmur Tbk. (DOID), diborong oleh investor individu terbesar perseroan saat dimulainya perpanjangan periode buyback atau pembelian kembali saham.

Periode buyback saham DOID sesuai dengan keterbukaan informasi tertanggal 7 Maret 2022 telah berakhir pada 6 Juni 2022. Namun, masih terdapat sisa dana dan jumlah saham yang dapat dibeli kembali oleh Delta Dunia Makmur.

Sejalan dengan itu, Manajemen Delta Dunia Makmur mengumumkan perpanjangan periode pembelian kembali saham DOID selama 3 bulan terhitung mulai 8 September 2022 hingga 7 Desember 2022.

banner premium

Silakan masuk/daftar untuk melanjutkan membaca Konten Premium

Dan nikmati GRATIS AKSES 3 artikel konten Premium!

Masuk / Daftar
Berbagai metode pembayaran yang dapat Anda pilih:
  • visa
  • mastercard
  • amex
  • JCB
  • QRIS
  • gopay
  • bank transfer
  • ovo
  • dana
Berlangganan Sekarang
back to top To top